Moh. Rivaldi Abdul

Author

Berdamai dengan Patah Hati: Ikhtisar Cinta Para Filosof Eksistensialis

Berdamai dengan Patah Hati: Ikhtisar Cinta Para Filosof Eksistensialis

Diposting : 26 Februari 2023 Moh. Rivaldi Abdul

Ngaji Filsafat pada 8 Februari 2023 membahas tentang “Patah Hati: Perspektif Filsafat Eksistensialisme”. Dalam edisi Ngaji Filsafat kali ini, Pak Fahruddin Faiz mendedahkan bagaimana para filosof eksistensialis memaknai patah hati dan cinta. Pembahasan patah hati memang erat hubungannya dengan cinta.… read more

Socrates: Mengenali Diri

Socrates: Mengenali Diri

Diposting : 02 Februari 2023 Moh. Rivaldi Abdul

Pada pembahasan Ngaji Filsafat (4 Januari 2023) edisi Socrates: Mengenali Diri, Socrates mengatakan, “Let him that would move the world first move himself” (Biarkan dia yang akan [ingin] menggerakkan dunia pertama-tama menggerakkan dirinya sendiri). Dalam paradigma Socrates, sesuatu yang luar biasa… read more

Menuju Ikhlas

Menuju Ikhlas

Diposting : 05 Januari 2023 Moh. Rivaldi Abdul

Ngaji Filsafat pada 28 Desember 2022 mengangkat tema “Ikhlas”. Sebuah tema yang penting sekaligus berat. Penting karena memang sepantasnya kita menjalani hidup dengan keikhlasan. Berat bukan dalam tataran diskursus, melainkan dalam level praktek. Terlebih lagi dalam peradaban pamer hari ini yang menuntut… read more