Category Lapak MJS
13 Januari 2025
|
255
Buku Ngaji Pascakolonial
Rp. 0
Out of stok
Coming Soon
Buku ini menyajikan pembahasan inti dari kajian pascakolonial yakni terkait dengan kolonialisme dan akibat-akibatnya. Konsep dasarnya adalah kolonialisme oleh negara-negara Barat atau Eropa terjadi terhadap mayoritas negara di dunia. Mayoritas masyarakat pernah mengalami penjajahan. Bahwa penjajahan bukan sekadar sesuatu yang pernah terjadi dalam sejarah, tetapi penjajahan membawa efek sangat substansial yang berlangsung sampai saat ini, dan penjajahannya pun masih berlangsung dalam bentuk yang berbeda. Dengan demikian, perlu mempelajari apa implikasi penjajahan dan bagaimana kondisi masyarakat yang mengalaminya.