keilmuan

Category

Syed Ahmed Khan: Menghargai Kebebasan Akal

Syed Ahmed Khan: Menghargai Kebebasan Akal

Diposting : 21 Mei 2020 Hawa’ Hidayatul Hikmiyah

Syed Ahmed Khan lahir pada 17 Oktober 1817 di Delhi, India. Menurut sejarah, dari garis ayahnya ia masih ada keturunan dari Husein, cucu Nabi Muhammad, putra Fatimah dan Ali. Neneknya, Sayyid Hadi, merupakan seorang pembesar istana pada zaman Alamghir II (1745-1759). Dalam pengetahuan agamanya, Ahmed… read more

Muhammad Arkoun: Sinergitas Islam dan Ilmu-Ilmu Sosial

Muhammad Arkoun: Sinergitas Islam dan Ilmu-Ilmu Sosial

Diposting : 09 Mei 2020 A. Fikri Amiruddin Ihsani

Tulisan ini akan mengulas secuil kisah dari Muhammad Arkoun, seorang filosof Islam modern, mengenai pentingnya peran ilmu sosial dalam memahami Islam. Arkoun dilahirkan di Algeria, Aljazair pada 1928, dan meninggal 10 tahun silam, tepatnya pada 2010 di Paris, Prancis. Dalam setiap pemikirannya, Arkoun… read more

Humanisme Islam Menurut Jeol L. Kreamer Pada Masa Renaisans

Humanisme Islam Menurut Jeol L. Kreamer Pada Masa Renaisans

Diposting : 26 April 2020 Yunita Kurniati

Islam dalam sejarah telah berhasil membentuk kebudayaan dan peradaban Islam. Faktor yang sangat mendukung kemajuan Islam di antaranya setelah membuka diri dan belajar ilmu pengetahuan dari luar Islam. Seperti menerjemahkan karya-karya filosof Yunani, Persia dan lainnya. Melihat Islam mengalami kemajuan… read more

Iqra (Bacalah) sebagai Seni Memahami

Iqra (Bacalah) sebagai Seni Memahami

Diposting : 15 April 2020 Asep Saepullah

Perintah “Iqra” (Bacalah) Malaikat Jibril kepada Muhammad sebagai wahyu pertama yang terima, Nabi diliputi rasa gelisah, keraguan, dan harapan akan kebenaran menjadi awal dari tugas kenabian. Hingga hati Rasulullah diliputi lagi oleh kegelisahan yang sangat dan merasakan beban emosi yang… read more

Agama Cinta Abu Mansur al-Hallaj

Agama Cinta Abu Mansur al-Hallaj

Diposting : 14 April 2020 Raha Bistara

Abu al-Mughis al-Husain bin Mansur bin Muhammad al-Baidawi, atau lebih dikenal dengan al-Hallaj, seorang tokoh sufi besar yang beraliran falsafi yang dilahirkan pada 224 H/858 M di kota kecil Persia, yakni Thus dekat Kota Baidha. Ada riwayat yang mengatakan bahwa al-Hallaj berasal dari keturunan Abu… read more

Abu al-Hasan al-Asy'ari: Kebebasan Berkehendak

Abu al-Hasan al-Asy'ari: Kebebasan Berkehendak

Diposting : 10 April 2020 A. Fikri Amiruddin Ihsani

Ali bin Ismail bin Ishaq bin Salim bin Ismail bin Abdullah bin Musa bin Abi Burdah bin Abu Musa al-Asy’ari, yang banyak dikenal dengan sebutan al-Asy’ari dilahirkan di Basrah. Al-Asy’ari wafat di Baghdad dan dimakamkan di antara Karkh dan Bab al-Basrah. Beliau dilahirkan dalam lingkungan keluarga yang… read more

Philosophers Stone, Kimia Kebahagiaan, dan Daya Imajinasi Manusia

Philosophers Stone, Kimia Kebahagiaan, dan Daya Imajinasi Manusia

Diposting : 07 April 2020 Rizki Eka Kurniawan

Mengenai batu filsuf pertama kali muncul pada Emerald Tablet, sebuah lempengan zamrud hijau macam batu giok yang berisikan teks berusia ribuan tahun—dan dianggap sebagai peninggalan Nabi Idris (Hermes). Emerald Tablet telah dianggap sebagai dasar dan referensi filosofi dan praktik ilmu alkemis. Dari… read more

Tasawuf: Dimensi Esoterik dalam Islam

Tasawuf: Dimensi Esoterik dalam Islam

Diposting : 21 Maret 2020 Ario Putra

Dewasa ini, banyak sekali kelompok-kelompok dalam Islam yang mengklaim diri sebagai kelompok yang benar. Ketika pemikiran mereka berbeda dengan kelompok lain, tidak segan-segan untuk memberikan stereotipe negatif bahkan sampai mengeluarkan fatwa kelompok lain merupakan kelompok sesat dan ajarannya bid’ah.… read more