Hawa’ Hidayatul Hikmiyah
Author
Muhammad Iqbal: Pentingnya Membuka Kembali Pintu Ijtihad
Diposting : 03 Juli 2020 Hawa’ Hidayatul Hikmiyah
Muhammad Iqbal merupakan anak keturunan dari kelas sosial tinggi di India (Brahmana), ia dilahirkan di Sialkot pada 1876, Punjab Barat, Pakistan. Ayahnya bernama Muhammad Nur, seorang sufi yang amat saleh. Sejak masih anak-anak, agama sudah tertanam dalam jiwanya. Pendidikan agama selain dari orang… read more
Filsafat Isyraqiyyah Suhrawardi
Diposting : 15 Juni 2020 Hawa’ Hidayatul Hikmiyah
Syihab al-Din ibn Habasy ibn Amirak ibn Abu al-Futuh al-Suhrawardi lahir pada 1154 di Suhraward, sebuah daerah di bagian barat laut Iran. Mula-mula ia belajar filsafat dan teologi di Maraghah dari Majd al-Din al-Jili, yang juga guru dari Fakhruddin al-Razi, kemudian berpindah ke Isfahan untuk belajar… read more
Syed Ahmed Khan: Menghargai Kebebasan Akal
Diposting : 21 Mei 2020 Hawa’ Hidayatul Hikmiyah
Syed Ahmed Khan lahir pada 17 Oktober 1817 di Delhi, India. Menurut sejarah, dari garis ayahnya ia masih ada keturunan dari Husein, cucu Nabi Muhammad, putra Fatimah dan Ali. Neneknya, Sayyid Hadi, merupakan seorang pembesar istana pada zaman Alamghir II (1745-1759). Dalam pengetahuan agamanya, Ahmed… read more
Lapak MJS
- Serat Kehidupan
- Senandika Yaya
- Manusia Langit
- Suluh Kebahagiaan
- Ideologi-Politik dan Ketuhanan
- Sebelum Filsafat
Artikel Populer
- Kontribusi Tulisan Website Literasi Masjid
- Seni Memahami (Hermeneutik) Schleiermacher
- Syair Cinta Sufistik Rabi'ah al-Adawiyah
- Carpe Diem; Cara Manusia Menghayati Hidup
- James George Frazer: Magis dan Agama
- Ngaji Rasa Sebagai Kritik Diri
- Sosialisme Humanistik dalam Perspektif Erich Fromm
- Ikhtiar Mengenali Diri
- Sumber-Sumber Penafsiran Nabi Saw Terhadap Al-Qur'an
- Rabindranath Tagore: Ajaran dan Filosofi Hidup