Refan Aditya
Author
Persoalan Utama Filsafat: Pengetahuan yang Pasti
Diposting : 14 Juni 2021 Refan Aditya
Judul : Persoalan-persoalan Filsafat | Penulis : Bertrand Russell | Penerjemah: |Mirza Syauqi Futaqi Penerbit : IRCiSod | Cetakan : I, April 2021 | Tebal : 278 halaman | ISBN : 978-623-6699-57-7 Setiap karya penting adalah respons terhadap polemik dan persoalan yang bergejolak pada masanya. Persoalan-persoalan… read more
Irony dan Pencarian Makna: Selayang Pandang Paralelisme Socrates dan Kierkegaard
Diposting : 06 November 2020 Refan Aditya
Soren Kierkegaard (1813-1855) adalah salah satu figur anomali pada zamannya. Terlihat dari kritiknya terhadap budaya dan tradisi di zaman ia hidup. Jalan hidupnya sudah dimulai sejak belajar di Universitas Copenhagen, Denmark, dan kali pertama mewujud dalam dunia akademik dengan tesis yang ia susun.… read more