Dimas Wira Aditama
Author
Dramaturgi Kehidupan Sosial
Diposting : 23 Mei 2022 Dimas Wira Aditama
Pernahkah kita mendengar bahwa dunia ini adalah panggung sandiwara? Benarkah demikian? Menarik untuk meninjau gagasan sosiolog modern asal Kanada, yaitu Erving Goffman (1922-1982) tentang dramaturgi dalam karyanya yang berjudul The Presentation of Self in Everyday Life terbit tahun 1959 (Ritzer & Goodman,… read more
Cinta, Pierre Bourdieu, dan Produk Sosial
Diposting : 24 Agustus 2020 Dimas Wira Aditama
Sebagai sebuah anugerah yang diberikan Tuhan kepada manusia, cinta menjadi hal yang selalu menarik untuk diperbincangkan. Tentu sebagai sebuah konsep yang berusaha dipahami serta dimaknai oleh manusia. Cinta memiliki berbagai macam sisi dan dimensi yang perlu dijelaskan. Namun, terkadang fenomena yang… read more
Pandemi Covid-19 dalam Kacamata Slavoj Zizek
Diposting : 27 Juli 2020 Dimas Wira Aditama
Judul: Pandemik! COVID-19 Mengguncang Dunia | Penulis: Slavoj Zizek | Penerjemah: Khoiril Maqin | Penerbit: CV Penerbit Independen, 2020 | Tebal: 158 halaman | ISBN: 978-623-93362-1-9 Dari awal kemunculannya di Wuhan, Covid-19 menyebar begitu cepat ke seluruh penjuru dunia, hingga membuat World Health… read more