catatan santri
Category
Seputar Seni Islam
Diposting : 08 September 2019 Ade Cahyadi
Dari laman sosial media kita sering menjumpai narasi kajian keislaman yang berkaitan dengan seni atau estetika. Sekian banyak rujukan yang bebas dipilih warganet membuat narasi-narasi hukum tentang seni mudah diakses dan dibagikan. Narasi yang ditawarkan beragam. Ada yang cenderung membolehkan… read more
Paket Komplit Millenial
Diposting : 05 September 2019 Muhammad Fairuz Rosyid
“Tidak tahu dan tidak mau tahu terhadap sesuatu itu sebenarnya juga hak setiap orang, tetapi ketika sikap tidak tahu dan tidak mau tahu itu dilanjutkan dengan vonis negatif, mencaci, merendahkan, menyesatkan, menjelek-jelekkan, atau memberi label yang negatif (ad hominem), berarti dia sedang melakukan… read more
Penata Sandal
Diposting : 03 September 2019 Hamdani Mubarok
Sandal-sandal menghadap ke arah (dalam) masjid. Tidak beraturan. Setiap satu dengan pasangannya jarang saling berdekatan. Kadang sampai tumpang tindih. Tapi, penampilan berantakan dari sandal-sandal tadi tidak berlaku saat jamaah hendak pulang dari masjid. Posisi sandal menghadap ke luar. Searah dengan… read more
Seni dan Kehidupan
Diposting : 01 September 2019 Iwan Saputra
Kebanyakan orang berpikir bahwa seni hanyalah hasil imajinasi seseorang yang tidak ada kaitannya dengan realitas yang ada diluar dirinya. Seni seringkali dianggap sebagai hasil kontemplasi terdalam manusia yang tidak berefek bagi kehidupan sosial. Ungkapan semacam itu kemudian melahirkan pesimisme terhadap… read more
Soe Hok Gie: Potret Semesta Kehidupan Mahasiswa
Diposting : 18 Agustus 2019 Muhammad Fajrul Falakh
CITA-CITA Saya mimpi tentang sebuah dunia Dimana ulama, buruh, dan pemuda, Bangkit dan berkata, “Stop semua kemunafikan! Semua pembunuhan atas nama apapun!” Dan para politisi di PBB sibuk mengatur pengangkutan gandum, beras, dan susu buat anak-anak yang lapar di tiga benua dan lupa akan… read more
Bermainlah, Tetapi Jangan Main-Main
Diposting : 30 Juli 2019 Fatimah
Mendengar kata “Permainan” mungkin akan dianggap santai oleh kebanyakan orang. Karena selama ini permainan itu suatu bentuk aktivitas yang menyenangkan ketika dilakukan. Sesuatu aktivitas yang menimbulkan keasyikan tanpa paksaan. Sungguh santai bukan? Tetapi apakah benar kata “Permainan”… read more
Fitrah sebagai Arah Kembali Menjadi Manusia
Diposting : 24 Juli 2019 Muhammad Fajrul Falakh
Fitrah secara harfiah berasal dari akar kata “fa-tho-ro” yang diartikan bisa bermakna tabiat asli, asal kejadian dan ciptaan. Bila diuraikan secara istilah, fitrah merupakan kesucian dan kecendrungan awal yang merupakan hakikat dasar manusia secara alamiah. Dalam kacamata Islam, fitrah merupakan… read more
Sudut Pandang, Menulis, dan Tangga Scientia-Sacra
Diposting : 21 Juli 2019 Ade Cahyadi
Saya sering berbeda pendapat dengan teman dekat, bahkan tidak jarang saling bertentangan. Hal ini maklum terjadi, karena memang setiap orang diciptakan berbeda dan mengalami kehidupan yang berbeda pula. Kalau ditelisik lebih dalam ketika berbincang dengan siapa saja, saya selalu mencari benang merah.… read more