catatan santri

Category

Gibran Khalil Gibran

Gibran Khalil Gibran

Diposting : 22 Oktober 2017 Saifullah Muhammad

Gibran Khalil Gibran lahir di Lebanon, pada Januari 1883. Pada umur 10 tahun, ia pindah ke Boston, Amerika Serikat. Di Barat, ia lebih dikenal dengan Khalil Gibran. Di Arab, ia dipanggil Jubran. Sedangkan Gibran di awal nama Khalil, itu merupakan nama bapaknya. Jalan hidup Gibran agak tragis. Yatim… read more

Menapaki Jalan Tasawuf

Menapaki Jalan Tasawuf

Diposting : 21 Oktober 2017 Ahmad Sugeng Riady

Ngaji Tasawuf yang diadakan di Masjid Jendral Sudirman merupakan salah satu alternatif ngaji yang, boleh dikata, cukup unik. Pasalnya, saat masjid-masjid lain menawarkan pengajian dengan tipe sudah matang untuk dikonsumsi, justru Ngaji Tasawuf ini menjadi kebalikannya. Jamaahnya secara tak langsung… read more

Keramahan Masjid dan Ahl al-Shuffah

Keramahan Masjid dan Ahl al-Shuffah

Diposting : 14 Oktober 2017 Lintang Noer Jati

Malam itu saya datang terlalu cepat. Pengajian di Masjid Jendral Sudirman, belum dimulai. Pembicara belum hadir. Sambil menunggu, saya berbincang dengan seorang tukang becak. Bapak itu, bersama sejumlah pengayuh becak yang lain, menginap di becaknya yang diparkir di samping masjid. Beliau bukan asli… read more

Hayy Ibn Yaqzan

Hayy Ibn Yaqzan

Diposting : 09 Agustus 2017 Kaha Anwar

Tulisan ini sebagai rasa terima kasihku kepada guru pengampu Ngaji Filsafat, Pak Fahruddin Faiz yang sudah mengudar novel karya Ibnu Thufail: Hayy Ibn Yaqzan. Sebuah kisah Anak Rusa yang merindungan yang “Ada” pada Rabu Malam Kamis kemarin (19/10). Semenjak manusia memulai peradabannya, saat itu pula… read more

Filsafat Kebencian

Filsafat Kebencian

Diposting : 25 Juli 2017 M. Mas’udi Rahman

Setelah libur selama Ramadahan, Ngaji Filsafat di Masjid Jendral Sudirman kembali digelar. “Halal bi Halal” menjadi edisi pembuka. Tema yang dibahas pada minggu lalu adalah tentang “Kebencian” atau Hatred. Pada kesempatan ngaji perdana tersebut, ada beberapa hal yang dapat kutangkap dari materi yang… read more

Tetapilah Tugasmu

Tetapilah Tugasmu

Diposting : 18 November 2016 Kaha Anwar

Maa taraka minal jahli syai-an man araada an yuhditsa fil waqti ghaira maa azhharahuallahu fiihi (Adalah merupakan kedunguan jika orang menghendaki perubahan [terjadinya sesuatu] yang tidak dikehendaki Allah pada suatu waktu) Suatu hari, Syekh Ibu Atha'illah pernah merasa jemu menjadi seorang guru… read more

Musikalisasi Ruhani

Musikalisasi Ruhani

Diposting : 24 November 2016 Agus Yuliono

Tak perlu rekreasi kemana-mana. Karena di dalam rohani sudah bersemayam musik Ilahiah. Putarlah! Musik perlu diapresiasi secara spiritual. Ketika rohani mengalami perjalanan dan perluasan, musik apapun bisa dinikmati dan apapun bisa dinikmati seperti musik. Kemana-mana mendendangkan Allah. Ketika gerbang… read more

Musik Pecinta Ilahi

Musik Pecinta Ilahi

Diposting : 25 November 2016 M. Mas’udi Rahman

Pada kesempatan Ngaji Rubaiyat Rumi tadi malam (24/9), Kyai Kuswaidi Syafi’ie menerangkan bahwa orang yang mengalami dimensi musikal (spiritual) dalam hidupnya selalu indah. Bahasa lain dari musikalitas ruhani itu adalah air kehidupan (maaul hayat). Sebagai contoh musikalitas rohani, Cak Kus,… read more