Leksikologi merupakan sebuah cabang ilmu linguistik yang mengkaji kosa-kata dan maknanya. Secara sederhana, leksikologi disamaartikan sebagai kamus. Hal ini tampak pada pengertian kamus dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) yang mendefinisikan sebagai buku yang berisi kumpulan istilah atau nama yang […]
